
“Seneng, bisa melihat pesawat dari deket pesawatnya kecil…” itulah celotehan Angga murid Taman Kanak-Kanak Kartika V/49 Jl. Alianyang Pontianak yang sedang berkunjung ke Skadron Udara 1 Lanud Supadio bersama 35 teman-temannya, Kamis (18/12).
Kunjungan ini bertujuan supaya anak-anak bisa lebih tahu dari dekat seperti apa pesawat yang sering mereka dengar ketika belajar di kelas tiba-tiba suaranya muncul melintas di langit khatulistiwa, ungkap salah satu guru dari 5 guru yang mendampingi mereka. Selain dapat melihat langsung dari dekat pesawat Hawk 100/200 Skadron Udara 1 Lanud Supadio, para murid juga diperbolehkan naik ke dalam cokpit (red. tempat duduk pilot) secara bergantian, agar para murid bisa membayangkan gimana kalau jadi seorang penerbang/pilot. Dengan antusias dan semangat para murid mengantri menunggu giliran masuk ke dalam cokpit.
Harapan bu Sulis guru yang mendampingi mereka “Mudah-mudahan dengan kegiatan seperti ini mereka akan lebih tertarik tentang kedirgantaraan sehingga kelak nanti dewasa akan lebih mencintai dan mau menjaga dirgantara Indonesia.(Sumber)
Jumat, 19 Desember 2008
ASYIK AKU MELIHAT PESAWAT TEMPUR DARI DEKAT
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
Jakarta - TNI AL siap siaga menghadapi terorisme di laut. Sejumlah latihan sudah dilakukan demi kesiapan menanggulangi ancaman di wilayah pe...
-
ARMATIM (20/1),- Setelah menempuh pelayaran selama empat hari, KRI Teluk Cendrawasih-533 dengan komandan kapal Mayor Laut (P) Baharudin Anwa...
-
SURABAYA - Kapal Perang RI (KRI) Kupang-582 dari Komando Armada RI Kawasan Timur (Koarmatim) bocor dan hampir tenggelam karena dihantam omba...
-
JAKARTA - Direktur Utama PT Dirgantara Indonesia (PT DI) Budi Santoso meminta DPR dan pemerintah serius dalam mempersiapkan kemandirian alat...
-
TNI Angkatan Darat (AD) menggelar latihan bersama Tentara Nasional Singapura, Kamis (24/10). Latihan dibuka di Lapangan Markas Rindam I/Buki...
-
PARIS - Menteri Pertahanan Juwono Sudarsono, Kamis (16/4), beserta rombongan, melakukan kunjungan kerja ke Menteri Pertahanan Perancis Hervĕ...
-
PUSPEN TNI (14/11) - Pasukan TNI yang tergabung dalam Satgas Kontingen Garuda XX-F membantu pasukan tentara pemerintah Kongo (FARDC) memeran...
-
KRI Lambung Mangkurat-874 dari Satuan Kapal Patroli (Satrol) Komando Armada RI Kawasan Timur (Koarmatim) menangkap kapal ikan berbendera Ind...
-
JAKARTA - Pemerintah Indonesia kembali mengirim pasukan TNI sebanyak 1.136 personel ke Lebanon untuk bergabung dalam Pasukan Pemelihara Perd...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar