Minggu, 28 Juni 2009

Konga Juara Lomba Menembak Se-UNIFIL

Dua prajurit TNI yang tergabung dalam Kontingen Garuda keluar sebagai penembak terbaik pada lomba menembak antar kontingen se-UNIFIL. Lomba ini diselenggarakan oleh Batalyon India UN POSN 4-2. Pada lomba ini Kopral Dua Tasimin dan Prajurit Kepala M Eka Adhi Sumanegara keluar sebagai petembak terbaik. (Sumber : Detik Foto)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Antara (13) Anti Teror (20) Asia (27) Berita (48) Eropa (5) Feature (10) Indonesia (55) Industri Pertahanan (47) Intelijen (9) Kerja Sama (91) Konflik (42) Latihan Perang (48) Luar Negeri (43) Militer (101) Pameran Teknologi (30) PBB (44) Perang (4) Pertahanan (155) Polisi (5) Politik (62) Serah Terima Jabatan (1) Teknologi (91) Timur Tengah (6) TNI (105) TNI-AD (46) TNI-AL (140) TNI-AU (83) tnial (3) Today's Pic (7) US Army (2) War (2)
Diberdayakan oleh Blogger.
Defender Magazine